UJIAN TENGAH SEMESTER GASAL TAHUN 2008/ 2009
MATA KULIAH: NOF 11 PENG FILSAFAT & LOGIKA (C & D)
HARI/ TANGGAL : JUM’AT, 31 OKTOBER 2008
RUANG : A-306, A-307, & A-308
WAKTU : 15.30 s/d 17.10 (100 MENIT)
SIFAT : TERBUKA
- Ada perbedaan yang mendasar antara filsafat da ilmu pengetahuan. Apa perbedaan tersebut dan bagaimana implementasi dan implikasinya dari keduanya? (Nilai maks. 15)
Bagaimanakah kait hubungan runtut dari empat macam pengetahuan, dari “tahu akan”, ‘tahu bahwa”, “tahu mengapa” sampai dengan “tahu bagaimana” sebagaimana yang dikemukakan oleh Michael Polanyi (lihat Keraf, 2005:40) dalam profesi bidang keilmuan Saudara! (nilai maks. 25)
Berikan pula contohnya masing-masing 4 contoh suatu pernyataan yang dapat digolongkan sebagai pengetahuan apriori dan aposteriori! (nilai maks. 10)
- Uraikan suatu proses transformasi seperangkat informasi yaitu dari teori-hipotesis-observasi-generalisasi empiric sampai dengan teoritisasi kembali sebagaimana yang dikemukakan pada bagan/ struktur ilmu pengetahuan dari Walter L. Wallace dalam rangka membuktikan suatu teori Stimulus-Respon (Ketidakpedulian-unjuk rasa) terhadap masyarakat korban lumpur lapindo di porong-sidoarjo Jawa Timur, yang tiada lelah berunjuk rasa terhadap pihak-pihak yang bertanggung jawab terhadap nasib malang yang menimpa mereka. (Nilai maksimal 50)
No comments:
Post a Comment